Pesona Bukit Cumbri, Spot Kece Untuk Melihat Keindahan Wonogiri
Diperbarui jam: 20:30
Wonogiri memang memiliki kontur tanah yang hampir mirip dengan Kabupaten Gunung Kidul di Jogja, tak heran kedua daerah ini mempunyai jenis wisata yang tak jauh berbeda.
Sedangkan apabila kamu ingin mendaki lewat Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, hanya terdapat satu jalur saja, yaitu melalui :
Bukit cumbri memiliki sejarah yang cukup unik, menurut cerita, dahulu Bukit Cumbri dihuni oleh seekor burung besar bernama “burung beri” biasa disebut dalam bahasa jawa “cok-bri” atau “manuk beri”.
Fasilitas :
Untuk Fasilitas di Bukit Cumbri sudah terdapat tempat parkir dan beberapa warung.
Harga Tiket Masuk :
Parkir Rp. 2.000/motor (Desa Pager Ukir, Ponorogo)
Parkir Rp. 3.000/motor (Kecamatan Purwantoro, Wonogiri)
pemandangan puncak cumbri. foto : @jady_rahmanto
Kedua Kabupaten tersebut memiliki banyak sekali wisata alam seperti pantai dan bukit.
Nah, berbicara mengenai wisata alam bukit, di Wonogiri terdapat sebuah bukit dengan pemandangan yang sangat indah lho, namanya Bukit Cumbri.
Nah, berbicara mengenai wisata alam bukit, di Wonogiri terdapat sebuah bukit dengan pemandangan yang sangat indah lho, namanya Bukit Cumbri.
Apa yang Menarik di Bukit Cumbri Wonogiri?
Bukit Cumbri terletak di perbatasan antara Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur dan Kabupaten Wonogiri Jawa Tengah. Bukit Cumbri memiliki ketinggian kurang lebih 638 mdpl,
berkemah di puncak cumbri. foto : @abusyiri
Bukit cumbri terkenal semenjak foto-foto keindahan alam di puncaknya tersebar di sosial media seperti facebook, twitter dan instagram, dari situ Bukit Cumbri mulai dikenal banyak orang hingga kini menjadi objekwisata populer di Wonogiri dan Ponorogo.
Untuk mendaki di Bukit Cumbri, terapat 3 jalur di Wonogiri yang bisa kita pilih, diantaranya :
- Pintu Timur : Dusun Jatisari, Desa Biting, Kecamatan Purwantoro, Wonogiri
- Pintu Tengah : Dusun Sumber, Desa Biting, Kecamatan Purwantoro, Wonogiri
- Pintu Barat : Dusun Kepyar, Desa Kepyar, Kecamatan Purwantoro, Wonogiri
Sedangkan apabila kamu ingin mendaki lewat Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, hanya terdapat satu jalur saja, yaitu melalui :
- Desa Pager Ukir, Sampung, Ponorogo
Walaupun terbilang pendek, namun jalur yang harus kita lalui cukup menguras tenaga, pendakian bisa kita tempuh dengan waktu sekitar 1 jam, tergantung kecepatan kita, jalurnya cukup terjal dan licin, jadi hati hati ya.
Baca Juga :
Waduk Gajah Mungkur, Ikon wisata Wonogiri yang harus kamu kunjungi.
Baca Juga :
Waduk Gajah Mungkur, Ikon wisata Wonogiri yang harus kamu kunjungi.
Sejarah Bukit Cumbri Purwantoro Wonogiri
hayo tebak, ini sunrise apa sunset ? foto : @joeluluk
Bukit cumbri memiliki sejarah yang cukup unik, menurut cerita, dahulu Bukit Cumbri dihuni oleh seekor burung besar bernama “burung beri” biasa disebut dalam bahasa jawa “cok-bri” atau “manuk beri”.
Burung beri sering memangsa hewan-hewan ternak warga
sekitar, seperti sapi-sapi penduduk yang sering digunakan untuk membajak sawah,
karena kesal, akhirnya warga sekitar mengumpulkan tikus-tikus yang akan
digunakan untuk mengusir burung tersebut.
Hingga lalu keesokan harinya, bulu-bulu dari Burung Cok-bri tersebut
rontok karena digerogoti oleh tikus-tikus yang dikirim warga.
Saat Burung Beri mencoba untuk terbang, ia terjatuh dari puncak bukit karena tidak memiliki bulu, hingga akhirnya Burung Beri tersebut mati, karena itu bukit ini dinamakan Bukit Cumbri.
Saat Burung Beri mencoba untuk terbang, ia terjatuh dari puncak bukit karena tidak memiliki bulu, hingga akhirnya Burung Beri tersebut mati, karena itu bukit ini dinamakan Bukit Cumbri.
Bukit Cumbri sangat cocok dikunjungi bagi kamu yang mencari spot keren untuk melihat keindahan sunrise
dan sunset, untuk bisa sampai di Puncak Cumbri-pun kita tidak perlu peralatan lengkap layaknya mendaki gunung pada umumnya.
Sekedar informasi, Bukit Cumbri memiliki 2 puncak, yaitu puncak sebelah kanan dan sebelah kiri, puncak kanan lebih tinggi daripada puncak kiri, tapi pemandangan di keduanya tak jauh berbeda.
Walaupun pemandangan di sekitarnya terlihat hijau, tapi di Bukit Cumbri sendiri lebih terkesan gersang, hanya ada beberapa pepohonan, bebatuan besar dan rerumputan saja, jadi jika kamu mendaki saat siang akan terasa cukup panas.
Baca Juga :
Yuk berkunjung ke Pantai Nampu, pantai paling populer di Wonogiri
Daftar gunung ramah pendaki yang harus kamu coba.
Walaupun pemandangan di sekitarnya terlihat hijau, tapi di Bukit Cumbri sendiri lebih terkesan gersang, hanya ada beberapa pepohonan, bebatuan besar dan rerumputan saja, jadi jika kamu mendaki saat siang akan terasa cukup panas.
Baca Juga :
Yuk berkunjung ke Pantai Nampu, pantai paling populer di Wonogiri
Daftar gunung ramah pendaki yang harus kamu coba.
sunrise di puncak bukit cumbri. foto : @ratihsari_w
Fasilitas :
Untuk Fasilitas di Bukit Cumbri sudah terdapat tempat parkir dan beberapa warung.
Harga Tiket Masuk :
Parkir Rp. 2.000/motor (Desa Pager Ukir, Ponorogo)
Parkir Rp. 3.000/motor (Kecamatan Purwantoro, Wonogiri)
Lokasi :
- Alamat ; Kecamatan Purwantoro, Wonogiri, Jawa Tengah
- 42 Km dari Pusat Kabupaten Wonogiri melalui Jl. Wonogiri - Purwantoro (1 jam 13 menit)
- 24 Km dari Pusat Kabupaten Ponorogo melalui Jl. Ponorogo - Solo (40 menit)
Rute Menuju Bukit Cumbri
Untuk akses menuju Bukit Cumbri bisa dibilang susah-susah gampang karena belum terdapat petunjuk, cara alternatifnya adalah menggunakan GPS atau bertanya ke warga sekitar
Tips Saat Berlibur Ke Bukit Cumbri :
- Untuk melihat sunrise, kita bisa mendaki saat fajar, dan untuk melihat sunset kita bisa mendaki saat sore, atau jika ingin melihat keduanya, kita bisa mendirikan tenda di puncak.
- Jangan buang sampah sembarangan.
- Jangan mencoret-coret batu.
- Jika tidak tahu jalannya, jangan malu untuk bertanya pada warga sekitar.
- Pilihlah waktu yang tepat untuk mendapatkan pemandangan yang mempesona.
- Sangat disarankan untuk menggunakan kendaraan pribadi terutama motor.
- Jalan menuju Bukit Cumbri cukup menanjak, pastikan kendaraanmu dalam keadaan prima.
lihat peta cara menuju bukit cumbri
Wisata Terdekat Dari Bukit Cumbri :
-
Jangan lupa selalu kunjungi Brobali.com untuk mendapatkan informasi menarik lainnya